Cara Download Video Youtube

Video yang kita tonton di youtube memanglah terlihat sangat menyenangkan, tapi apa kalian tahu bahwa menonton video di youtube itu memakan banyak kuota? Nah, mungkin cara download video Youtube ini adalah solusinya.

Seperti yang kita ketahui bahwa Youtube adalah salah satu aplikasi yang merajai dunia hiburan online saat ini. Akan ada banyak konten-konten menarik yang bisa kita dapatkan disana, mulai dari Live musik, Talk show, dan lain sebagainya.

Selain menayangkan konten-konten yang menarik, berbagai jenis konten di Youtube juga bisa kita nikmati dengan cara yang sangat mudah, dan yang pasti kita bisa menikmati nya kapanpun dan dimanapun.

Sedikit info yang harus kalian ketahui, bahwa Yotube saat ini telah digunakan oleh 93.8% dari jumlah keseluruhan pengguna internet yang ada di Indonesia dan rentan dari usia para pengguna tersebut, mulai dari 16 sampai 64 tahun.

Dengan jumlah para pengguna yang semakin besar ini pula, membuat Youtube selalu menambahkan beberapa fitur terbaru yang tentunya akan jauh lebih menarik dengan jenis-jenis fitur yang sudah ada sebelumnya.

Dan untuk contoh dari jenis fitur terbaru yang ada di aplikasi Youtube saat ini adalah fitur Youtube Short. Fitur yang satu ini akan memungkinkan para pengguna nya agar bisa membuat dan mengupload video dengan durasi pendek.

Tidak tanggung-tanggung, Youtube menggelontorkan dana sebanyak 100 juta dolar atau 1,4 Triliun Rupiah, untuk mendukung dan memberikan uang kepada konten kreator yang membuat video pendek nya di dalam Youtube Short.

Nah, dengan adanya tambahan fitur ini pula tentunya akan membuat jumlah video menarik yang ada di Youtube akan semakin bertambah. Dan tentu, hal ini juga akan membuat kita semakin berasumsi untuk mendownload jenis video tersebut.

Untuk itu, dikesempatakan kali ini thegreenforestresort.co.id akan memberikan kalian sebuah metode atau cara yang bisa kalian manfaatkan untuk mendownload berbagai jenis video Youtube yang ingin kalian simpan.

Download Video Youtube Tanpa Aplikasi 2021

cara unduh video youtube tanpa aplikasi

Biasanya, agar bisa menikmati berbagai jenis video maupun lagu yang ada di dalam aplikasi Youtube, banyak para pengguna yang lebih memilih untuk mengunduh terlebih dahulu video musiknya.

Namun beberapa diantara kalian, mungkin tidak mengetahui bahwa video yang ada di dalam Youtube itu, bisa kalian simpan ke dalam galeri atau memori penyimpanan yang ada di dalam perangkat kalian.

Karena dengan kalian menyimpan video Youtube ke dalam galeri, tentu saja kalian bisa menonton atau menikmati video tersebut kapanpun dan dimanapun tanpa harus membuka aplikasi dan tanpa harus terkoneksi oleh jaringan internet.

Terlebih lagi, kalian bisa mendownload berbagai jenis video tersebut tanpa harus menggunakan aplikasi. Dengan ini, kalian tidak perlu lagi repot-repot untuk mendownload aplikasi terlebih dahulu untuk bisa mendownload video di Youtube.

Tanpa berlama-lama lagi, silahkan kalian simak beberapa ulasan dan juga langkah-langkah mudah yang sudah kami sediakan di bawah ini, mengenai cara mendownload video youtube tanpa harus menggunakan aplikasi.

Download Video Youtube Dengan Y2mate.com

Ketika kalian mencari metode untuk bagaimana cara mendownload video Youtube di Google, maka situs yang akan kami bahas kali ini akan menjadi situs yang muncul di page satu dan di bagian paling atas menu utama Google.

Y2mate.com adalah salah satu situs yang akan memungkinkan para pengunjungnya untuk bisa mendownload berbagai jenis video yang ada di dalam Youtube dengan sangat mudah dan tanpa harus menggunakan aplikasi.

Bisa dikatakan, bahwasannya situs ini adalah salah satu situs terbaik yang bisa kita manfaatkan untuk mendownload video di Youtube. Dengan tampilannya sederhana, membuat semua orang akan sangat mudah untuk memahaminya.

Tapi jika kalian belum mengetahui bagaimana caranya, silahkan kalian ikuti langkah-langkah mudah yang sudah kami sediakan berikut ini:

  • Langkah pertama, silahkan kalian buka aplikasi youtube dan pilih video yang ingin kalian unduh dan disimpan ke dalam galeri.
  • Jika kalian sudah memilih video yang akan di unduh, silahkan kalian klik “Icon Panah” yang bertuliskan “Bagikan”.
  • Setelah icon tersebut sudah kalian klik, nantinya kalian akan dibawa ke dalam tampilan, yang terdiri dari beberapa opsi.
  • Dan pada tampilan opsi tersebut, silahkan kalian klik pada opsi “Salin Link”.
unduh video dan musik melalui y2mate
  • Jika link dari video yang ingin kalian download sudah disalin, silahkan kalian keluar dari aplikasi Youtube.
  • Langkah selanjutnya, buka browser yang terdapat di dalam perangkat kalian.
  • Ketikan “y2mate.com” pada kolom pencarian yang terdapat di menu utama Browser.
  • Nantinya kalian akan dibawa ke dalam menu utama website, dan silahkan kalian “Tempel Link” pada kolom pencarian yang sudah disediakan oleh Website tersebut.
  • Jika sudah, silahkan kalian klik “Tombol Panah” yang berada di sebelah kanan kolom.
  • Setelah tombol panah tersebut sudah kalian klik, nantinya kalian akan dibawa ke dalam tampilan baru yang terdiri dari beberapa opsi, seperti MP4 dan MP3.
  • Pilih “Opsi MP4” nantinya kalian akan di bawa ke dalam tampilan baru lagi, dan lanjutkan dengan mengklik tombol “Download MP4” untuk mendownload video dan “Download MP3” untuk mendownload jenis audio.
cara unduh lagu dari youtube
  • Tunggu beberapa saat, dan video akan tersimpan secara otomatis ke dalam galeri kalian.

Bagaimana cukup mudah bukan? Selain dapat berguna untuk mendownload video, website ini juga bisa kalian manfaatkan untuk mendownload berbagai jenis musik yang ada di aplikasi Youtube.

Bukan hanya itu saja, Website yang satu ini juga di dalamnya terdapat beberapa fitur unggulan yang sangat berguna untuk memudahkan kalian dalam mendownload berbagai jenis konten Youtube yang ingin kalian simpan.

Dan Fitur-fitur tersebut, silahkan simak dalam ulasan berikut:

  1. Download video dengan cara yang sangat mudah.
  2. Proses pengunduhan video, dapat berlangsung dengan sangat cepat.
  3. Para pengguna tidak perlu melakukan pendaftaran, jadi website bisa langsung digunakan.
  4. Unduh berbagai jenis video di Youtube, tanpa ada batas dan selalu gratis.
  5. Mampu mendownload, dalam semua jenis format.
  6. Dapat memilih resolusi video.

Baca Juga : Download Video TikTok Tanpa Watermark

Download Video Youtube Dengan Snappea.com

Snappea adalah jenis situs selanjutnya yang kami rekomendasikan untuk kalian semua agar bisa mendownload berbagai jenis video menarik yang ada di dalam platform hiburan online yaitu Youtube.

Dengan cara download video yang sangat mudah, membuat banyak orang sangat tertarik dan membuat mereka senang untuk memanfaatkan situs yang satu ini dalam hal mendownload video Youtube.

Selain mendownload video, kalian juga bisa memanfaatkan situs yang satu ini untuk mendownload berbagai jenis musik yang ingin kalian download, dan langsung disimpan ke dalam memori penyimpanan yang ada di perangkat kalian.

Kalian tidak perlu khawatir jika nantinya kalian tidak bisa menggunakan dan mendownload video melalui Website ini. Karena dengan tampilan yang sangat sederhana, membuat Website yang satu ini dapat dipahami dengan mudah.

Namun jika kalian masih ragu dan merasa bingung untuk cara menggunakannya, maka kalian bisa menyimak dan mengikuti langkah-langkah mudah yang sudah kami sediakan berikut ini:

  • Langkah pertama, silahkan kalian buka Youtube dan pilih video yang ingin kalian download.
  • Langkah kedua, silahkan kalian “Salin Link” dari video yang ingin kalian download, dengan cara mentab “Tombol Panah” yang bertuliskan “Bagikan”.
cara mengunduh video youtube tanpa aplikasi
  • Setelah kalian berhasil menyalin link dari video yang ingin didownload tersebut, silahkan keluar dari aplikasi Youtube.
  • Buka mesin pencarian atau Browser yang tersedia di dalam perangkat kalian. lalu, ketikan “snappea.com” pada kolom pencarian Browser.
  • Secara otomatis, nantinya kalian akan di bawah ke dalam menu utama Website Snappea.
  • Langkah berikutnya, silahkan kalian “Tempel Link” ke dalam kolom pencarian Website, dari link video Youtube yang sudah kalian salin sebelumnya.
  • Jika link tersebut sudah kalian tempelkan, silahkan kalian klik “Tombol Cari” yang berada di sebelah kanan kolom pencarian.
  • Pada tampilan baru dengan munculnya beberapa opsi, silahkan kalian “Klik Tombol Unduh” dengan memilih resolusi sesuai dengan yang kalian inginkan.
cara unduh konten yutub tanpa aplikasie tana
  • Tunggu beberapa saat hingga proses download selesai, dan otomatis video akan tersimpan ke dalam penyimpanan perangkat kalian.

Tidak ingin kalah dengan jenis situs yang sudah kami jelaskan sebelumnya, Snappea juga telah menawarkan beberapa fitur unggulan yang dapat berguna untuk mempermudah para penggunanya untuk mendownload video dari Youtube.

Penasaran dengan jenis fitur tersebut? Untuk itu silahkan kalian simak beberapa daftar fitur yang sudah kami sediakan di bawah sebagai berikut:

  1. Tampilan sederhana, sehingga akan sangat mudah untuk digunakan.
  2. Tidak perlu melakukan pendaftaran terlebih dahulu, untuk bisa mendownload video dari Youtube
  3. Proses pengunduhan sangat cepat, sehingga tidak perlu membutuhkan waktu yang lama.
  4. Para pengguna bisa memilih resolusi yang diinginkan, mulai dari 360p, 720HD, hingga Ultra HD.
  5. Kalian bisa menggunakannya secara berulang-ulang dan yang pasti, tanpa harus melakukan pembayaran.
  6. Mendownload musik atau MP3, dengan proses yang sangat cepat.

Baca juga: Download Video FB

9Convert.com

Apabila video yang kalian tonton di Youtube tidak bisa langsung di download, maka 9 Convert ini akan memungkinkan kalian untuk bisa mendownload berbagai jenis video di Youtube, dengan proses yang tanpa ribet.

Dengan memanfaatkan situs ini kalian bisa mendownload video Youtube, baik dengan versi format MP4 maupun dengan format MP3 dengan cara yang sangat mudah dan juga proses yang sangat cepat.

Setelah proses download video dan musik sudah selesai, maka kalian bisa menyimpannya ke dalam PC maupun Handphone, untuk bisa kalian tonton ulang, dan perangkat dalam keadaan offline.

Dan berikut ini, adalah langkah-langkah yang bisa kalian lakukan:

  • Langkah pertama yang harus kalian lakukan adalah membuka Youtube dan memilih video, yang kalian inginkan.
  • Langkah selanjutnya, silahkan “Salin Link” dengan cara mengklik “Tombol Panah” yang berada di bagian bawah video.
  • Setelah tombol panah sudah kalian klik, maka kalian akan menemukan tampilan baru, dengan beberapa opsi.
  • Nah, langsung saja kalian klik “Opsi Salin Link”.
cara mengunduh video menggunakan situs
  • Setelah langkah yang diatas sudah kalian lakukan, silahkan kalian keluar dari Youtube dan beralih ke dalam Browser yang terdapat di dalam perangkat kalian.
  • Ketikan “9convert.com”, pada kolom pencarian yang tersedia di dalam menu utama Browser.
  • Nantinya kalian akan dibawa ke dalam menu utama dari Website 9Convert.
  • Dan langkah selanjutnya, silahkan kalian “Tempel Link” pada kolom pencarian yang sudah disediakan oleh Website.
  • Klik pada “Tombol Awal” yang berada disebelah kanan kolom.
unduh konten youtube terbaru
  • Pilih format yang ingin kalian download, mulai dari MP4, MP3, hingga 3GP.
  • Pada tampilan baru, klik “Tombol Unduh”.
apk unduh video youtube gratis
  • Pilih folder penyimpanan, dan ganti nama dari video tersebut sesuai dengan yang kalian inginkan.
  • Tunggu beberapa saat hingga download video Youtube sudah selesai.

Savefrom.net

Savefrom.net adalah salah satu platform yang dapat kalian gunakan untuk mendownload berbagai jenis video dan audio yang ada di dalam Youtube dengan cara yang sangat mudah dan juga proses download nya yang sangat cepat.

Selain mendownload berbagai jenis video maupun audio menarik yang ada di Youtube, situs yang satu ini juga bisa kalian manfaatkan untuk mendownload berbagai jenis konten-konten yang ada di dalam media sosial yang lainya.

Situs Savefrom.net ini adalah salah satu situs yang selalu diperiksa dan diawasi oleh Norton Safe Web sehingga seluruh keamanan nya akan selalu terjamin. Setidaknya terdapat 14 juta video Youtube yang diunduh setiap harinya oleh situs ini.

Tidak ada hal khusus, yang harus kalian lakukan untuk dapat mendownload berbagai jenis konten yang ada di dalam Youtube melalui situs ini. Jadi bisa dikatakan, bahwa situs ini adalah salah satu situs terbaik yang pernah ada hingga saat ini.

Berikut ini adalah langkah-langkah mendownload video di Youtube melalaui situs Savefrom.net:

  • Sama seperti langkah yang kami jelaskan dalam situs sebelumnya, bahwa hal pertama yang harus kalian lakukan adalah membuka Youtube dan memilih video yang ingin kalian unduh.
  • Jika sudah menentukan video yang ingin di download, silahkan kalian klik “Icon Panah” yang berada di bagian bawah video.
  • Ketika kalian di bawa ke dalam tampilan baru, dan di dalam pilihan tersebut terdapat beberapa pilihan opsi, silahkan kalian klik “Salin Link”.
langkah-langkah mengunduh video dari yutube
  • Jika link dari video sudah kalian salin, silahkan kalian keluar dari Youtube dan beralih ke dalam Browser yang tersedia di dalam perangkat kalian.
  • Ketikan “savefrom.net” pada kolom pencarian yang tersedia di dalam menu utama Browser kalian.
  • Nantinya secara otomatis kalian akan dibawa ke dalam situs dan menemui menu utama, dari situs Saveform.net
  • Nah, pada menu utama ini, silahkan kalian “Tempel Link” ke dalam kolom yang sudah disediakan oleh situs tersebut.
  • Apabila thumbnail dari jenis video yang ingin kalian unduh sudah tersedia di bawah kolom, maka kalian bisa melanjutkannya dengan “Mengklik Tombol Unduh”.
langkah-langkah mengunduh video yutube yang sangat mudah
  • Disaat kalian sudah mengklik tombol unduh, nantinya kalian akan di bawah ke dalam tampilan baru lagi, dan lanjutkan dengan mengklik tombol yang bertuliskan “Download”. Dengan ini, proses download video Youtube sudah dimulai.
langkah-langkah mengunduh video youtube tanpa menggunakan aplikasi
  • Tunggu beberapa saat, hingga proses download video sudah selesai.
  • Selesai, video sudah berhasil tersimpan, dan bisa langsung ditonton secara offline.

Karena situs ini adalah situs terbaik yang mampu memberikan kemudahan bagi para penggunannya, maka hal ini pula pastinya tidak akan pernah luput dari berbagai jenis fitur dan kelebihan yang ada di dalamnya.

Nah, dibawah ini juga kami telah menyediakan daftar mengenai fitur dan kelebihan yang tersedia di dalam situs Savefrom.net. Untuk itu, simak beberapa daftar fitur dan kelebihan berikut ini:

  1. Proses pengunduhan sangat cepat, sehingga tidak akan membuang-buang waktu.
  2. Situs yang satu ini memiliki tampilan yang sangat sederhana, sehingga akan sangat mudah untuk dipahami.
  3. Tidak ada jenis iklan, yang dapat mengganggu kalian saat akan melakukan pengunduhan.
  4. Tidak perlu melakukan registrasi atau pendaftaran.
  5. Situs dapat digunakan secara gratis tanpa harus melakukan pembayaran.
  6. Dapat mendownload video yang tersedia di dalam Platform media sosial lain, seperti Facebook, Twitter, dan juga Instagram.

Simak Juga : Download Video Instagram

Akhir Kata

Itulah tadi penjelasan singkat yang kami sampaikan mengenai, cara download video Youtube tanpa menggunakan aplikasi. Dengan mengikuti langkah-langkah yang ada di atas, maka kalian bisa mendownload jenis video Youtube yang kalian sukai.

Jangan lupa untuk selalu megunjungi situs kami thegreenforestresort.co.id, karena disetiap harinya, kami selalu memberikan informasi-informasi menarik lainya yang sangat disayangkan jika kalian lewati.

Semoga artikel Tutorial yang kami sajikan kali ini, dapat bermanfaat dan menambah ilmu pengetahuan kalian mengenai bagaimana perkembangan teknologi pada era modern saat ini. Kami akhiri, terima kasih.